Pada 16 September 2022, HMPS SPI menyelenggarakan DISWARA (Diskusi Mahasiswa Sejarah) kembali dengan tema “Masuknya Islam di Nusantara”. Diswara kali ini merupakan diswara yang ke depalan, dan kali ini kita ditemani oleh rekan kita M Farid Al Habsyi sebagai moderator Read More …
Author: spi
Prodi SPI UIN SATU Tulungagung menghadiri Launcing Buku Serial Sejarah Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Kediri
Pada 31 Agustus 2022 Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Kediri, Jawa Timur, meluncurkan buku Sejarah Heritage yang menjadi bagian dari referensi pembelajaran guna memaknai perjalanan sejarah ekonomi di Tanah Air. Dalam kegiatan launcing tersebut, kantor perwakilan BI Kediri mengundang beberapa Read More …
HISTORY CAMP “La Historia Me Absolvera”
Hari Sabtu dan Minggu Tanggal 3-4 September 2022. HMPS Sejarah Peradaban Islam telah menyelenggarakan kegiatan “HISTORY CAMP” dengan tema “La Historia Me Absolvera”. Acara ini di selenggarakan di Pesanggrahan Argo Wilis Kecamatan Sendang Kabupaten Tulungagung, dengan partisipan mahasiswa baru Program Read More …
Partisipasi Mahasiswa dan Dosen SPI dalam Seminar Kajian Koleksi Museum Daerah Kabupaten Tulungagung
Pada 26 sampai 27 Juli 2022 museum daerah Tulungagung ( Wajakensis) mengadakan seminar koleksi museum dengan dihadiri beberapa undangan lembaga aktifis sejarah, aktifis cagar budaya, dan guru sejarah. Pada kesempatan tersebut, ada dua puluh peserta dari prodi Sejarah Peradaban Islam Read More …
Pembentukan Diferensiasi Sosial dan Moril dari Perpolitikan Kolonial
31 Juli 2022, HMPS SPI menyelenggarakan kegiatan DISWARA yang berkolaborasi dengan UIN Salatiga, bertema “Pembentukan Diferensiasi Sosial Dan Moril Dari Perpolitikan Kolonial”. Hari ini kita ditemani oleh saudara Muh Alima’sum Syarief Jurusan SPI dari UIN Salatiga sebagai pemantik, saudara Mohammad Read More …
Manifestasi Pemikiran Munir Sang Aktivis
Pada 15 Juli 2022, HMPS SPI menyelenggarakan kembali kegiatan DISWARA (Diskusi Mahasiswa Sejarah) yang bertema “Manifestasi Pemikiran Munir Sang Aktivis”. Hari ini kita ditemani oleh saudara Abdur Rohman dari Jurusan SPI sebagai moderator dan Muhammad Syafi’ul Fajar dari Jurusan SPI Read More …